“Peliharalah dirimu dari siksa api neraka, sekalipun hanya dengan sedekah separo biji kurma, dan kalau tidak bisa bersedekah, hendaklah dengan ucapan yang baik.” HR. Bukhari-Muslim
“Pengajar dan yang belajar itu bersekutu dalam memperoleh kebaikan. Sedangkan manusia-manusia selain kedua golongan itu, semuanya adalah kosong yang tiada kebaikan sama sekali.” Abu Darda
“Tiada sesuatu pun yang diciptakan oleh Allah di bumi ini lebih kecil daripada akal, dan sesungguhnya akal di bumi ini merupakan hal yang lebih kecil daripada pospor merah.” HR. Ibn Asakir